Pada halaman ini, kami akan menjelaskan tentang scheme internal Professortrader Team, namun sebelumnya anda harus tahu sumber penghasilan kami. Professortrader Team mendapatkan sumber penghasilan dari dua hal :
Penghasilan Tim (PT)
- Profit Sharing, Adalah bagi hasil yang dihitung dari total profit pada account trading nasabah yang dikelola Professortrader Team. Besaran profit sharing dibedakan menjadi dua. Jika account trading ada komisinya standart $0.5 Per 0.1 Lots, maka Profit sharing adalah 30:70. (30% untuk Professortrader Team dan 70% untuk Nasabah).
- Komisi dan atau Rebate (apabila ada), Tidak semua account nasabah memberikan komisi atau rebate, untuk account free charge atau tanpa komisi oleh perusahaan, maka komisi untuk traderpun tidak ada.
Scheme Internal Professortrader Team
- Member level 1 = 40% x PT
- Member level 2 = 15% x PT
- Member level 3 = 10% x PT
Yang dimaksud dengan Member
Seseorang bisa menjadi member Professortrader Team melalui beberapa cara yang berbeda:
- Menggunakan Jasa Professortrader Team baik Independent Account Manager maupun Robotic Provider, jika seseorang melakukannya maka dia otomatis menjadi member dan memiliki nomor member.
- Mendaftar menjadi member gratis, ini adalah layanan untuk para marketing forex, marketing asuransi, marketing funding, marketing properti, dan beberapa profesi lainnya, yang ingin mencari penghasilan bersama Professortrader Team tanpa harus memiliki account trading atau tanpa harus membeli robot trading. Tidak ada perbedaan fasilitas scheme internal antara member free maupun member pengguna jasa atau pembeli robot, hanya saja untuk mendapatkan nomor member melalui pendaftaran gratis, anda harus menghubungi penanggung jawab tim kami yaitu Pak Bagus Hidayatullah.
Demikian sekilas informasi dan semoga bermanfaat, atas segala yang kurang berkenan dihati anda, kami mohon maaf yang sebesar-besarnya.
Salam Hormat,
Professortrader Team.
0 komentar:
Posting Komentar